Tuesday, April 20, 2010

Hidup Sesudah Mati











Tajuk Buku : Hidup Sesudah Mati
Penulis : Abu Fatiah Al AdnaniPenerbit : Granada Mediatama
Pengedar : Fajar Ilmu Baru
Halaman : 202 mukasurat
Harga : rm24.50



Rasulullah SAW senantiasa mengaitkan keimanan kepada Allah dengan keimanan kepada hari akhir yang di dalamnya terdapat janji pahala dan ancaman siksa. Jika di dalam hati seseorang telah tertanam perasaan takut dan cemas akan hari akhir dan khawatir akan hari hisab, juga senantiasa sedih jika memikirkan nasibnya kelak di hari kiamat, pertanda keimanan di dalam hatinya semakin sempurna.

Sungguh perasaan cemas, takut, khawatir dan sedih dalam menghadapi negeri Mahsyar yang penuh dengan suasana kedahsyatan itulah yang mendorong, mengarahkan dan memotivasi seseorang untuk senantiasa meningkatkan amal shalih dan menahan dorongan syahwat untuk berbuat maksiat.

Maka memahami dengan baik hakikat alam mahsyar, negeri keabadian akhirat serta gambaran surga dan neraka menjadi mutlak dibutuhkan bagi setiap muslim yang menginginkan kesempurnaan imannya. Buku yang merupakan penjabaran dari Posetr Hidup Sesudah Mati ini, setidaknya akan membantu Anda untuk memperolehilmu agung tersebut.



Isi Kandungan :

Bab 1 - Hakikat Kehidupan Yang Sesungguhnya

Bab 2 - Dahsyatnya Saat Tibanya Ajal
- Alam barzakh, sebuah terminal awal menuju perjalanan panjang
- Di manakah roh manusia yang telah mati?
- Roh para Nabi
- Roh orang-orang yang mati syahid
- Roh sebahgian orang yang mati syahid tertahan dan ada yang di pintu syurga
- Roh orang mukmin yang saleh
- Roh anak-anak umat Islam dan anak-anak orang kafir yang meninggal saat kecil
- Roh yang terkurung di dalam kuburnya dan mendapat siksa
- Roh para penzina dan pemakan harta riba
- Roh orang-orang kafir

Bab 3 - Kehancuran Alam Semesta Dan Digantinya Langit Dan Bumi
- Beberpaa kejadian Hari Kiamat
- Bumi tergenggam dan langit tergulung
- Bumi akan berbeturan
- Gunung-gunung akan hancur
- Lautan akan meluap
- Langit terbelah
- Matahari Tergulung
- Bintang-bintang berjatuhan
- Bulan menjadi gelap
- Langit dan bumi yang tujuh berada dalam satu genggaman

Bab 4 : Hari Berbangkitnya Seluruh Makhluk
- Ditiupnya sangkakala
- Jumlah tiupan
- Yang mengetahui jarak antara dua tiupan hanyalah Allah
- Hari kebangkitan semua yang mati
- Hari itu manusia dikumpulkan dalam keadaan tak berlas kaki, telanjang dan belum berkhatan
- Orang-orang kafir akan dikumpulkan dalam keadaan tersungkur
- diantara peristiwa saat manusia dikumpulkan
- Matahari akan didekatkan
- pertengkaran
- Khutbah Iblis
- Keadaan orang kafir
- Keadaan orang yang beriman yang bermaksiat
- Keadaan orang yang bertaqwa

Bab 5 : Padang Mahsyar
- Bentuk padang Mahsyar

Bab 6 : Syafa'at
- Asy-Syafa'ah Al Udhma (Syafaat yang agung)
- Syafa'at Nabi untuk umatnya yang tidak dihisab hingga masuk syurga
- Macam-macam syafa'a

Bab 7 : Hari Hisab
- Hisab orang kafir
- Seseorang tidak akan disiksa kerana orang lain
- Mereka yang ikut menanggung dosa orang lain
- Orang kaya akan mengalami hisab lebih lama dari orang miskin
- Nasib kaum musyrikin ketika tibanya hari hisab
- Orang yang diikuti menyalahkan yang mengikutinya
- Malaikat berlepas diri dari orang-orang musyrik
- Berhala pun tak mampu menolong orang kafir
- Berang siapa yang didebat dalam hisab, pasti terkena seksa
- Allah akan menghisab setiap kenikmatan yang kita rasakan
- Amal yang pertama kali dihisab
- Orang yang tidak melalui proses hisab
- Hisab atas kezaliman sesama individu
- Umat Muhammad adalah yang pertama kali dihisab di antara umat-umat lain
- Hisab orang munafik dan orang yang berbuat riya'

Bab 8 : Pembahagian Catatan Amal
- Cara penerimaan kitab
- Orang mukmin yang saleh
- Orang kafir, munafik dan pendosa

Bab 9 : Mizan
- Apa yang ditimbang
- Amalan-amalan berat dalam timbangan

Bab 10 : Telaga Kautsar

Bab 11 : Ujian Untuk Menentukan Keimanan Seseorang

Bab 12 : Syurga Dan Neraka
- Syurga
- Nama-nama syurga
- Bangunan Syurga
- Pintu-pintu Syurga
- Derajat di Syurga
- Sungai-sungai di Syurga
- Pohon, taman dan naungan di Syurga
- Buahan Ddan tanaman di Syurga
- Makanan dan minuman di Syurga
- Keadaan para penghuni Syurga
- Seruan di syurga
- Angan dan bau Syurga
- Yang terakhir masuk Syurga
- Hadis Nabi yang berbicara tentang Syurga dan segala kenikmatannya.

-Neraka
- Lokasi neraka
- Pintu-pintu neraka
- Sumur dan jurang neraka
- Luas Jahannam
- Kadar hawa dan panas neraka
- Gaung kegeraman suara neraka
- Pemandangan lain di Jahannam
- Bahan bakar neraka
- Kondisi penghuni neraka
- Berbagai bentuk siksaan bagi penduduk neraka
- Jeritan, rintihan dan lolongan penduduk neraka
- Permohonan penduduk neraka kepada penduduk syurga
- Para penjaga neraka
- Siapakah penduduk neraka
- Ayat Al Quran dan hadith Nabi menceritakan tentang neraka.



Related Posts :



2 comments:

  1. hmmmm alangkah agung nya allah.....menciptakan semua q hanyalah manusia biasa yang ingin terus berjuang untuk mendapat kan syurga walaupun bnyak sekali kendala halang rintang untuk mendapat kan nya yA Allah tolong lah hamba mu ni supya mndapt kan khidupan yang indah di dunia dan akhirat kelak....amiiiiin

    ReplyDelete
  2. amin... http://goo.gl/H5FlS

    ReplyDelete

Blog Widget by LinkWithin